
Pelicin Setrika Rekomendasi- Siapa nih yang sering kesusahan saat setrika baju? pasti nggak pakai pelicin pakaian. Pelicin pakaian digunakan untuk mempermudah kita saat menyetrika baju, supaya baju terus terlihatan rapi. Kandungan yang terdapat pada pelicin baju juga tidak berbahaya justru banyak manfaatnya, seperti menghilangkan bakteri, memberi aroma wangi, merapikan baju yang kusut dan masih banyak lagi.
Terdapat cukup banyak varian pada pelicin pakaian tergantung pada kebutuhan seseorang. Seperti pelicin pakaian anti bakteri, pelicin pakai anti kusut, pelicin pakaian untuk laundry. Pada artikel ini saya akan memberikan beberapa tips memilih pelicin laundry rekomendasi Racika Falah.
Cara Memilih Pelicin Setrika
Terdapat banyak sekali produk pelicin setrika saat ini. Untuk mempermudah anda dalam memilih pelicin setrika sesuai kebutuhan anda simak artikel ini sampai selesai.
Pertama cari produk yang juga berfungsi sebagai Pewangi & Pelembut
Pada umumnya penggunaan pelicin setrika di semprotkan pada pakaian sebelum pakaian di gosok dengan setrika. fungsi utama dari pelicin adalah melembabkan dan melunakkan kain supaya mudah untuk disetrika.
Namun seiring berjalannya kebutuhan laundry. formulasi yang ada di pelicin setrika berbeda, kini lebih banyak varian dan memiliki fungsi lain. Buat kamu yang lebih senang dengan yang praktis-praktis, saya sarankan memilih produk yang memiliki dua fungsi di bawah ini
- Pewangi: memiliki ciri khas aroma yang wangi, bisa digunakan untuk menghilangkan bau apek di pakaian.
- Pelembut: biasanya berfungsi untuk merawat serat kain. karena adanya pelembut pakaian membuat permukaan pada pakaian menjadi lebih halus, sehingga lebih nyaman dipakai.
Periksa formula tambahan yang ditawarkan
Pada setiap produk pelicin pakaian pasti diformulasikan secara khusus untuk memberikan nilai tambah. karena dengan begitu kalian akan mendapat lebih banyak manfaat. Sehingga sebisa mungkin beli produk yang diformulasikan dengan kandungan dan manfaat seperti dibawah berikut:
- Antibakteri, Menjaga Pakaian Tetap Higienis. Ingat kuman dapat hinggap dimana dan kapan saja tak terkecuali di pakaian kita, kuman dapat menyebabkan rasa gatal, iritasi, dan penyakit kulit lainya. oleh karena itu peran Formula antibakteri diperlukan, untuk membunuh kuman dan bakteri yang menempel di pakaian. selain itu formula antibakteri juga akan menjaga pakain kita supaya tetap steril dari kuman dan bakteri. pelicin seperti ini sangat cocok untuk kalian yang suka kegiatan outdoor dan olahraga.
- Antikusut, Agar Pakaian Selalu Terlihat Rapi. buat kalian yang sering menyetrika pakaian berulang kali karena masih banyak kerutan atau masih terlihat kusut. yang sering mengalami masalah tersebut, solusinya cari pelicin pakaian yang mengandung formula antikusut, dengan pelicin yang mengandung formula tersebut akan mempermudah kalian saat menyetrika pakaian dan menjaga pakaian agar tidak kembali kusut saat dipakai biasanya jika pelicin yang anda gunakan mengandung formula antikusut, pakaian anda sekali gosok akan menghilangkan kerutan pada baju sehingga terlihat rapi.
- Pilih Kemasan sesuai kebutuhan. pemilihan kemasan juga harus kamu perhatikan, jika kalian menyetrika hanya untuk di rumah lebih baik beli pelicin kemasan isi ulang. dan buat kalian yang memiliki usaha laundry akan lebih cocok jika kalian membeli kemasan literan karena tentu penggunaannya akan lebih banyak daripada pelicin rumahan.
Pelicin Laundry Rekomendasi
-
Pelicin Setrika Waterbase 5in1 RF

Belanja Hemat berkualitas di Rucika falah, Pelicin setrika produksi Racika Falah merupakan pelicin setrika yang memiliki 5 kegunaan menjadi 1, sangatlah bagus bukan? kamu tidak perlu repot-repot menyemprotkan parfum, pelembut, ataupun pelembut pakaian sendiri-sendiri. Cukup semprotkan Pelicin Setrika Waterbase 5in1 Racika Falah pada pakaian anda sebelum setrika, semua masalah di bajumu pasti hilang. formula di dalamnya mengandung:
- Formula Anti Bacterial (menghilangkan dan mensterilkan pakaian dari kuma & bakteri)
- Formula Anti Kusut (mempermudah dalam menyetrika, menghilangkan kerutan & menjaga baju agar tidak mudah kusut saat dipakai.
- Pewangi (tidak perlu repot menyemprotkan pewangi kembali karena pelicin ini sudah wangi)
- Pelembut Pakaian (melembutkan pakaian agar nyaman saat dipakai)
- Pelicin (mempermudah pakaian untuk disetrika karena 2x lebih licin)
Tersedia Ukuran: 5 Liter / 1Liter / 250ml / 60ml
Cara Penggunaan
Tinggal semprotkan pada pakaian kering yang akan disetrika secara merata pada jarak 5 cm, jika untuk usaha laundry juga bisa dihaluskan dengan setrika uap. dengan begitu semua masalah di bajumu akan hilang.
Produk lain Rucika Falah
Kami memiliki produk seperti:
- Deterjen Cair

- Parfum Laundry

- Sabun Cuci Piring

- Sabun Cuci Tangan

- Hand Sanitizer

Kamu bisa membeli langsung di toko kami Racika Falah atau kunjungi di marketplace seperti di Shopee. nah itulah sedikit informasi mengenai pelicin laundry rekomendasi Racika Falah cocok untuk usaha laundry maupun penggunaan biasa di rumah barang berkualitas harga terjangkau. Produk Racika Falah terjamin legal karena sudah ada ijin edar KEMENKES RI
Baca Juga:
One Response